SEPTIYARA KHOTIMAHARANI, Meraih Medali Perak Diajang WSEEC

Selamat, Septyara Khotimaharani Mendapatkan Medali Perak pada Lomba World Science Environment and Engineering Competition (WSEEC)

Selamat kepada Septiyara Khotimaharani , mahasiswa Prodi PGPAUD dan tim, sebagai peraih medali perak (silver medal) pada ajang World Science Environment and Engineering Competition (WSEEC).

DINA KUSUMANITA, S.PD WISUDAWAN TERBAIK FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PADA WISUDA GELOMBANG II 2021

UPI, Bandung – Dina Kusumanita, S.Pd berhasil meraih penghargaan Wisudawan Terbaik pada Wisuda Gelombang II Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) yang diselenggarakan pada tanggal 23 Juni 2021. Prestasi luar biasa ini tidak hanya dirayakan oleh keluarga dan teman-teman, tetapi juga oleh Civitas Akademika PGPAUD FIP UPI.

Dina Kusumanita, S.Pd telah menunjukkan dedikasinya dalam menuntut ilmu dengan meraih penghargaan tertinggi di antara para wisudawan lainnya. Prestasi ini adalah bukti kerja keras dan kegigihan Dina Kusumanita, S.Pd dalam menimba ilmu di UPI.

Civitas Akademika PGPAUD FIP UPI merasa bangga dan memberikan ucapan selamat atas prestasi yang luar biasa ini. Menurut Ketua Program Studi PGPAUD FIP UPI, “Pencapaian Dina Kusumanita, S.Pd adalah inspirasi bagi seluruh mahasiswa dan mahasiswi di UPI untuk terus berusaha dan berprestasi dalam menimba ilmu.”

Prestasi ini tidak hanya menjadi kebanggaan bagi Dina Kusumanita, S.Pd, tetapi juga bagi keluarga dan teman-temannya. Mereka merasa sangat senang dan bersyukur atas hasil kerja keras yang telah dilakukan.

Semoga pencapaian Dina Kusumanita, S.Pd dapat menjadi motivasi bagi seluruh mahasiswa dan mahasiswi di UPI untuk terus berusaha dan berprestasi dalam menimba ilmu. Kami mengucapkan selamat dan sukses selalu untuk Dina Kusumanita, S.Pd dalam setiap langkahnya ke depan.

PAGELARAN SENI TARI & SENI RUPA “Reality Dream of Magic”

Imajinasi dalam bermain seni untuk anak itu penting loh! Selain melatih kreativitas anak bisa juga membantu anak untuk melatih emosionalnya.

Dan hadirlah acara yang ditunggu-tunggu!

🪄REALITY DREAMS OF MAGIC🪄
“Cause World is Not Only Y(our)s & Magic Jungle Land”

Acara dari PGPAUD FIP UPI BUMI SILIWANGI ANGKATAN 2019 yang sangat ditunggu-tunggu sebentar lagi akan hadir untuk menemani Artsy bersama anak dirumah. Acara ini akan dilaksanakan pada:

🗓️ Kamis, 10 Juni 2021
🕗 Pukul 08.00-12.00 WIB
📍Zoom Meeting & Youtube Premier

Untuk artsy yang ingin bergabung langsung saja untuk mendaftarkan diri di
👉🏻 http://bit.ly/DaftarPagelaranSeni 👈🏻

Jangan lupa juga ajak anak, teman, sahabat, keluarga, tetangga sebanyak-banyaknya ya!

Dijamin seru apalagi ada benefit yang wonderful banget!

  1. Ilmu yang Bermanfaat
  2. Referensi Tarian Anak
  3. Dokumentasi Video Pertunjukan
  4. Relasi Baru

Webinar Kewirausahaan: Melawan Rasa Takut Untuk Memulai Bisnis

[PGPAUD FIP UPI PROUDLY PRESENT]

✨ Hello, Ayah, Bunda, Kakak-kakak, Adik-adik dan Teman-teman ✨
Kami dari PGPAUD FIP UPI Bumi Siliwangi mempersembahkan ”WEBINAR KEWIRAUSAHAAN” dengan tema :

“MELAWAN RASA TAKUT UNTUK MEMULAI BISNIS”

Dengan Narasumber Super Keren🤩
✨ Desi Herlina & Cut Lakeisha✨

[CATAT TANGGALNYA]
📆 : Sabtu , 29 Mei 2021
⌚ : 08.00 – Selesai
📍 : Zoom Meeting

‼️ GRATIS ‼️
[TERBUKA UNTUK UMUM]

✨ Yuk segeraa daftar🤩 kuota peserta terbatas jadi segara daftar sekarang!✨

‼️ Daftar klik link: http://bit.ly/WebinarKewirausahaan4APGPAUD

Wajib klik link setelah submit ya untuk join grup

Benefit :

  • Relasi
  • Ilmu yang bermanfaat
  • E-Certificate

CP :
Ari Mutia : 0896 5618 5758
Gina Yunia : 0895 3071 8034

PGPAUD

PGPAUDFIPUPI2021

WebinarMelawanRasaTakutUntukMemulaiBisnis

SEMINAR PENDIDIKAN : Menelaah Sains dalam Dunia PAUD untuk Indonesia Emas

Hai, Sobat PGPAUD!
Dalam mempersiapkan diri menghadapi Society 5.0, tentunya kita berharap kelak Indonesia dapat menjadi negara maju dengan generasi penerus berintelektual tinggi. Namun, untuk mewujudkan hal tersebut dibutuhkan pendidikan yang tepat yang mesti ditanamkan sejak dini. Salah satu upayanya adalah dengan cara menerapkan pendekatan sains dalam pembelajaran untuk meningkatkan keterlibatan anak sehingga nantinya anak masuk pada tahap kemampuan yang lebih tinggi.

Untuk mengetahui secara lengkap mengenai pembahasan sains dalam dunia pendidikan anak usia dini, yuk kita upgrade ilmu dengan mengikuti seminar pendidikan bertemakan Menelaah Sains dalam Dunia PAUD untuk Indonesia Emas. yang akan diselenggarakan pada:
🗓️ Hari/Tanggal : Minggu, 30 Mei 2021
🕓 Pukul : 09.30 – 11.30
📍Tempat : Zoom Meeting

Bagi teman-teman yang ingin mengikuti seminar ini bisa langsung daftar di link http://bit.ly/SeminarPendidikanBEHimaPGPAUD

Jangan sampai ketinggalan, ya!

Note : Terbuka untuk umum.
_

Kontak kami 📞
Instagram & Twitter: @pgpaudfipupi
Facebook & YouTube: BE HIMA PGPAUD FIP UPI
Official Line: @421prbjp
Email: behimapgpaudfipupi@gmail.com
Website: pgpaud.upi.edu
Website himpunan: behimapgpaud.rema.upi.edu

SeminarPendidikan

KabinetChakraBhadra

[WEBINAR KEWIRAUSAHAAN]


Halo Everyone!

Mahasiswa PGPAUD FIP UPI Kelas 4B
Proudly Present

✨ Webinar Kewirausahaan “Usaha dimasa Pandemi? Possible or Impossible?” ✨
Mahasiswa PGPAUD FIP UPI Kelas 4B datang membawa kabar gembira nih. Kira kira apa ya? Webinar Kewirausahaan dimasa Pandemi. Harapannya, melalui acara ini kami dapat memfasilitasi seluruh masyarakat Indonesia, khususnya kaum muda untuk tetap produktif selama #dirumahaja. Salah satunya dengan berpartisipasi dalam acara ini, sehingga dapat menambah wawasan dan saling berbagi pengalaman dengan orang-orang yang tentunya mempunyai keahlian lebih dibidang Wirausaha. SIAPA ITUUUU?

Kita akan menghadirkan 3 pemateri yang keren-keren looohhh😍

Ada Kak Hamzah Izzulhaq (CEO Hamasa Indonesia Corp), Kak Indy Ratna Pratiwi (Infulencer dan salah satu pemilik @palugada), dan ada Kak Suci Ayu Lestari (Owner @hellohowly.id)

Tunggu apalagiii?
Yu daftar, kami tunggu partisipasinya 🤩

Link pendaftaran :
http://bit.ly/WebinarKewirusPGPAUD4B

SAVE THE DATE

📆 Jum’at, 21 Mei 2021
🕘 07.45 WIB s.d. 11.45
📱 Via Zoom Meeting
👤 Terbuka untuk umum

Benefit :
E-Certificate
Relasi & Ilmu Kewirausahaan
Record Pematerian

☎️ Info lebih lanjut hubungi 👇🏻
Risa Deliani (081573019785)
Wilma Aglena (089652644611)

SIDANG SKRIPSI PERIODE APRIL 2021

Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Ilmu Pendidikan Univesitas Pendidikan Indonesia telah melaksanakan sidang skripsi pada 29/03/2021. Pelaksanaan sidang tersebut dilaksanakan secara daring via apliasi zoom.

Sidang skripsi periode April 2021 ini terlaksana dengan total peserta mencapai 9 orang, berikut merupakan daftar nama peserta siang periode April 2021:

NONama PesertaNIMJudul Skripso
1Nur Fauziah1601442Penggunaan Media Papan Penjumlahan untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Anak Usia Dini
2Fitri Andriani1705777Persepsi Orang Tua di Kampung Adat Cireundeu tentang Pendidikan Anak Usia Dini
3Intan Kusuma Dewi1704077Strategi Guru Dalam Pembiasaan Kemandirian Anak Usia Dini di Masa Pandemi
4Lia Marliani1601002Identifikasi Faktor Penghambat dalam Pemberian Layanan Pendidikan Inklusif dan Upaya Penanganannya
5Fatiha Khoirutunnisa Elfahmi1608302Implementasi Aplikasi SIMPAUD dalam Efisiensi Manajemen Pendidikan (Penelitian Analisis Deskriptif Kuantitatif pada PAUD di Kawawang
6Retno Ayunda Resmi1701821Implementasi Model Pembelajaran Sentra pada Masa Pandemi di TK Bianglala
7Mega Mirta Listiawanti1405364Upaya Guru dalam Meningkatkan Kemampuan Berkomunikasi Anak Usia Dini
8Dina Kusumanita Nur Alfaeni1700400Analisis Falsafah Pengasuhan Anak Usia Dini di Kampung Adat Cireundeu
9Kurnia Latifah1704995Pandangan Orang Tua Tentang Bahasa Inggris untuk Anak Usia Dini

19 ORANG MAHASISWA PRODI PGPAUD BUMI SILIWANGI MENGIKUTI PROGRAM KAMPUS MENGAJAR KEMDIKBUD

Sejumlah 19 orang mahasiswa Prodi PGPAUD FIP UPI, lolos seleksi dan menjadi peserta program Kampus Mengajar Angkatan 1 tahun 2021. Kampus Mengajar Kemdikbud merupakan bagian dari kegiatan Mengajar di sekolah dari Program Kampus Merdeka. Program ini dilaksanakan pada bulan April sampai dengan Juni 2021.

Kegiatan ini  memberikan kesempatan kepada para mahasiswa dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia untuk membantu pembelajaran di masa Pandemi, terutama untuk SD di daerah 3T. Selain itu, menghadirkan mahasiswa sebagai bagian dari penguatan pembelajaran literasi dan numerasi serta menempatkan mahasiswa pengajar sebagai partner kolaborasi guru.

Kegiatan Kampus Mengajar ini diharapkan dapat memberikan wawasan serta pengalaman nyata kepada para mahasiswa Prodi PGPAUD FIP UPI terkait dengan praktik pembelajaran serta pengembangan soft skills yang sangat penting bagi aktualisasi diri mahahasiswa.

Selamat kepada para mahasiswa, semoga kegiatan Kampus Mengajar dapat berjalan dengan baik dan lancar. Aamiin.

Berikut daftar nama mahasiswa Prodi PGPASUD yang mengikuti kegiatan Kampus Mengajar:

Nama – NIM

  1. Amelia Triani 1800471
  2. Silmunazah 1804010
  3. Ajeng Laela Ramadhan 1805080
  4. Vira Nuranifah 1804834
  5. Siti Nurul Izzah 1801450
  6. Nasywa Muthmainnah 1807823
  7. Lilis Rosmayanti 1803710
  8. Nisrina Nur Fadlillah 1803729
  9. Nadila Putri Setiawan 1806024
  10. Antaza Fairuz Prisanda 1801442
  11. Delillah Nurul Aeni 1807354
  12. Hamidah 1804343
  13. Shintia Agista 1804513
  14. Resti Idzni Millah 1804169
  15. Vira Ariani Khoirunnisa 1807700
  16. Fadhilah Puspa Iwari 1800966
  17. Nindia Nur Alifah-1805880
  18. Siti Aqmarina Alifah – 1805668
  19. Mauly Siti Jenar – 1801696